Bimtek Bidang Keuangan

Bimtek Keuangan Daerah. Bendahara Pemda

Bimtek Keuangan Daerah. Bendahara Pemda

Bimtek Pengelolaan Keuangan Satuan Kerja Pemerintah Daerah adalah pelatihan yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan, keterampilan, dan sikap para pegawai di lingkungan Pemerintah Daerah  tentang pengelolaan keuangan satker meliputi perencanaan, pelaksanaan, pengawasan, dan pertanggungjawaban anggaran sehingga mampu melaksanakan tugas sesuai peraturan perundang-undangan

Peningkatan Kompetensi Bendahara Pemda Dalam Pengelolaan Keuangan Daerah

bertujuan untuk meningkatkan akuntabilitas dan transparansi pengelolaan keuangan daerah dan memperkuat terciptannya outcome pengelolaan keuangan publik, melalui pengaturan manajemen stategis pengelolaan keuangan daerah, mulai perencanaan, evaluasi hingga pertanggung jawaban.

Jadwal Bimtek Keuangan Daerah

Untuk itu para pejabat Instansi Pemerintahan Daerah baik Gubernur, Bupati, Walikota, maupun lingkup Satuan Kerja Perangkat Daerah ( SKPD ) haruslah memiliki pengetahuan dan pemahaman yang optimal mengenai Opsi Di Atas untuk itu kami dari MITRA MANAJEMEN DAERAH SKT KEMENDAGRI DITJEN POLPUM  : 01-00-00/635/XI/2018  mengharapkan keikutsertaan Pemerintah Daerah (Gubernur/Bupati/Walikota, Sekretariat Daerah serta SKPD terkait untuk mengikuti Bimtek Pengelolaan Keuangan Daerah